PENGHARGAAN SEKOLAH ADIWIYATA TINGKAT KOTA TANGERANG TAHUN 2023
SEKOLAH ADIWIYATA adalah SEKOLAH yang peduli lingkungan yang sehat, bersih serta lingkungan yang indah. Dengan adanya program ADIWIYATA diharapkan seluruh masyarakat di sekitar SEKOLAH agar dapat menyadari bahwa lingkungan yang hijau adalah lingkungan yang sehat bagi kesehatan tubuh kita. Rabu, 29 Maret 2023 Kepala Sekolah Dasar Islam Alexandria bapak Adam Bashori Yasini, M.Pd. menerima penghargaan…
Read more